Profil Para Peserta TVKI - The Voice Kids Indonesia 2

Biografi Profil Biodata Peserta Lolos Audisi The Voice Kids IndonesiaThe Voice Kids Indonesia musim 2 yang merupakan Ajang pencarian bakat dan kompetisi bernyanyi untuk anak-anak kembali hadir. GlobalTV kembali menghadirkan Indonesia The Voice Kids 2 mencari dan memberi kesempatan kepada anak-anak berusia 8 hingga 14 tahun yang memiliki suara luar biasa untuk meraih impian mereka.

Tiga musisi yang pernah menjadi choach pada The Voice Kids Indonesia session 1 dan tidak diragukan lagi kemampuannya, kembali didaulat menjadi coach The Voice Kids Indonesia session 2. Wujudkan mimpi anak-anak Indonesia untuk menjadi superstar dengan mengikuti reqruitment di masing-masing kota di seluruh Indonesia. Karena... I Want You! Berikut Peserta Lolos Audisi The Voice Kids Indonesia musim 2 :

Team Bebi #TeamBebi : Ariani Nisma Putri, Josephine Antoinete Salvator Sanga, Marcia Keira Maria, Jeslyn Josephine Seven Jon, Aisya Mourincia, Joanna Andrea, Rafa Ramaniya, Yonathan Jason Effendy, Kesha Marisa Zulkifli, Michelle Angeline Liauw, Kimberley Fransa Salim, Merilync Tesalonika Siregar, Ryan Chandra Widjadja, Sharen Laurel Maria Fernandez, Diandra Edrania Mutiara Syifa, Erneta Zahwa Gymnastitie, Christania Febi, Efah, Laurencia Yuliani, Nicole William Sitompul, Vitara Radinda Maharani

Team AgnesMo #TeamAgnezMo : Antonia Elena Listya, Krisna Timothy Putra Komara Aray, Michael Geraldo, Sharla Martiza Isya'iah Putri, Gadis Chitarabelle Kamarga, Sabita Karina Advina, Shakira Petronela Rieuwpassa, Dita Faradibah, Gilbert Obaroe Ongky, Raulla Nakhlah Subekti, Anneth Delliecia Nasution, Vanessa Veronica Setiady, Nabila Zalfa Nazar, Clarissa Mulyadi, Siti Nur Hamidah, Wasisco Lianro Au Sygnay, Joan Regina Halim, Friden Panggabean, Christiano Fajar Ronaldo Lubis, Desna Haryadi Putra, Keisha Claudia Indrianto

Team Tulus #TeamTulus : Maikhael Daniel A. Siregar, Florentino Louis Laning, Ekik Sulistiawan, Kezia Kaithlyn Purnawan, Pande Putu Damae Anggis Devaki, Stefany Raffelia Adinda Setya, Kirana Larasati, Andrew Surya Permana Barrett, Christoper Carlo, Glory Satya Adi, Keisha Audreyna Palar, Jocelyn Elena, Rachel Dwi Ananda Manurung, Mutiara Naycilla Puteri Pradiastuti, Nadine Arindy Octavia, Samuel Gabriel Kadiman, Joyceline Eunike Jayakusuma, Muhamad Ikhlas Andhana, Raisa Rahmi Nurintaputri, Ni Made Chainia Lovera Lilipaly, M. Aditya Majid

#Lihat pula : Peserta The Voice Kids Indonesia Lolos Battle Rounds

Ajang kompetisi terbesar bagi calon penyanyi cilik, The Voice Kids Indonesia musim ke-2 siap disiarkan perdana pada 7 September 2017 dan bakal ditayangkan setiap Kamis pukul 18.00 WIB di GlobalTV. Para kontestan yang berhasil lolos dibabak Big Audition mulai memasuki tahapan Blind Audition. Sedikit lebih spesial dan beda dari sebelumnya, pihak GlobalTV memberikan kesempatan bagi anak-anak berkebutuhan khusus yang mempunyai bakat menyanyi untuk mengikuti kompetisi. Beberapa dari mereka bahkan sudah sampai tahap Blind Audition.

Indonesia The Voice Kids 2 menyambangi 11 kota besar di Indonesia, yakni Jogjakarta (23/4), Makassar (23/4), Pekanbaru (30/4), Banjarmasin (30/7), Denpasar (7/5), Padang (7/5), Batam (14/5), Medan (23/4), Surabaya (30/7), Bandung (7/5) dan Jakarta (14/5). Sementara, untuk bisa lolos, peserta akan menjalani 3 tahapan audisi, yakni Blind Audition, Battle Round, dan Sing Off. Setelah itu masuk babak semi final dan pemenang The Voice Kids Indonesia 2 ditentukan dalam babak grand final.